Resep Tomyam Suki, Menu Sederhana Khas Thailand yang Menggugah Selera

- 13 April 2024, 20:26 WIB
Resep Tomyam Suki, Menu Sederhana Khas Thailand yang Menggugah Selera
Resep Tomyam Suki, Menu Sederhana Khas Thailand yang Menggugah Selera /ilustrasi/

Malanghits.com - Tomyam adalah salah satu makanan khas Thailand yang juga banyak diminati oleh warga Indonesia.

Menu sederhana dengan kuah segar ini dijamin bikin siapapun yang menyantapnya tak bakal cukup satu porsi saja.

Kuah yang khas dengan rasa asam segar mambuat makanan yang satu ini nikmat disantap dalam keadaan panas.

Baca Juga: Resep Kering Kentang Kacang Teri Pedas, Menu Pelengkap Menyantap Ketupat

Banyak sekali restoran yang menawarkan tomyam sebagai menunya. Dengan isi seafood, sayur, dan lainnya menjadikan tomyam paket lengkap untuk menu makanan utama.

Bagaimana? Tertarik menghadirkan menu simple khas Thailand ini untuk untuk menu bersantap hari ini.

Resep Tomyam Suki

Baca Juga: Menjadi Menu Wajib di Setiap Lebaran, Simak Tips Menyimpan Ketupat Agar Tidak Cepat Basi

Bahan:

- 150 gr udang, biarkan utuh, belah punggung
- 2 bh jamur enoki
- 2 btg pokcoy
- 10 bh cikua
- 8 bh dumpling
- 6 bh bakso udang
- 6 bh bakso ikan
- 6 bh bakso salmon
- 2 btg serai, ambil putihnya,
- 6 lbr daun jeruk, buang tulang daunnya
- 2 cm lengkuas, memarkan
- 10 bh cabai rawit merah, utuh
- 2 sdm kecap ikan
- 2 ½ sdt garam
- 1 sdt gula pasir
- ¼ sdt merica bubuk
- 3 tangkai daun ketumbar, petiki, pakai akarnya
- 1 sdm air asam jawa, dari 1 sdt asam jawa larutkan dengan 1 sdm air
- 1 sdm air jeruk nipis
- 1500 ml kaldu ayam

Halaman:

Editor: Allegra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah