Tentang Kami

Malanghits.com yang mempunyai slogan "Satu Untuk Semua" adalah Media yang berada dalam "Part of Pikiran Rakyat Media Network" merupakan situs berita dan informasi online independen yang update setiap hari, menyajikan informasi berita daerah dan regional Malang Raya, Nasional bahkan Mancanegara.

Mekanisme kerja kami mengacu pada kode etik jurnalistik dan UU Pers tahun 1999. Slogan kami "MORE THAN YOU KNOW" merupakan spirit bagi kami dalam memberikan informasi dan berita aktual terbaik bagi seluruh masyarakat dan pembaca setia kami.

Kami berharap dengan hadirnya malanghits.com ini menjadi pilihan utama dari berbagai media online dan media massa yang sudah ada sekarang. Kami mengajak masyarakat untuk mengakses malanghits.com sebagai referensi utama dalam mencari berita yang aktual dan terpercaya.

Malanghits.com, memepunyai visi dan misi sebagai berikut: 

Visi

  1. Memberikan kontribusi informasi yang berbasis konten Nasional dan Internasional yang mendidik.
  2. Menjadi media online yang terkemuka dan profesional untuk memberikan informasi berdasarkan fakta.

Misi

  1. Memberikan akses informasi dan wawasan pada masyarakat.
  2. Memberikan berita secara proporsional.
  3. Mengembangkan basis pengetahuan masyarakat secara global.
  4. Mengawal kebijakan pemerintah.
  5. Memberikan informasi secara online dan berdasarkan fakta yang ada.
  6. Mengembangkan SDM dan teknologi informasi dengan menerapkan sistem manejemen yang baik.

Berita yang tersaji di portal berita ini dapat menjadi referensi sekaligus juga inspirasi bagi daerah-daerah lainnya di Nusantara yang juga tengah giat membangun.

 

Alamat Redaksi Malang Hits
Perumahan Purifirdaus Kav 66B, kel. Pendem kec. Junrejo
Kota Batu Jawa Timur
Email : [email protected]
Telp/wa : 081231010112

Alamat Cabang Malang Hits
Jalan K. S. Tubun No.25, Tanah Abang, Kota Jakarta Pusat 10260

 

Pikiran Rakyat Media Network (PRMN)

Berangkat dari keprihatinan atas semakin meningkatnya jumlah pengangguran di Indonesia, Pikiran Rakyat Media Network (PRMN) hadir dengan memberikan kontribusi secara nyata.

PRMN membangun ekosistem media digital yang dipersembahkan untuk kemandirian pemuda pemudi Indonesia, khususnya di bidang content creator berbasis text dan video.

PRMN menyiapkan teknologi, infrastruktur, pelatihan, mentoring hingga business plan untuk melahirkan pengusaha-pengusaha baru di bidang media digital (Mediapreneur).

PRMN berharap akan lahir Mediapreneur yang tersebar di setiap kabupaten/kota seluruh Indonesia.