Mengulas Sejarah Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD

- 20 Mei 2024, 09:37 WIB
Mengulas Sejarah Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD
Mengulas Sejarah Peringatan Hari Juang Kartika TNI AD /ilustrasi/

Malanghits.com - Setiap tanggal 15 Desember disetiap tahunnya selalu diperingati sebagai Hari Infanteri atau kini dikenal sebagai Hari Juang Kartika TNI AD.

Sejarah Hari Juang Kartika TNI AD adalah hari untuk mengenang pertempuran di Ambarawa.

Pada waktu itu, pasukan Tentara Keamanan Rakyat (TKR) yang dipimpin oleh Jenderal Soedirman berhasil merebut benteng pertahanan Sekutu.

Baca Juga: Sejarah Koteka, Baju Adat Unik Asal Papua yang Melegenda

Sejarah Hari Juang Kartika TNI AD

Seperti yang disebutkan sebelumnya, Hari Juang Kartika TNI AD diperingati untuk mengenang momen Pertempuran Ambarawa Kala itu,

Terjadi pertempuran antara pasukan TKR yang didukung oleh rakyat Indonesia melawan pasukan Sekutu Inggris di Ambarawa.

Baca Juga: Sejarah Batik Indonesia, Sebuah Warisan Budaya yang Sangat Berharga

Letak Ambarawa yang strategis menjadi alasan kota ini diperebutkan. Apabila Ambarawa jatuh ke tangan Inggris, Yogyakarta dan Surakarta menjadi sasaran daerah selanjutnya.

Pertempuran bermula pada 20 Oktober 1945, ketika Brigade Artileri dari Divisi India ke-23 atau militer Inggris mendarat di Semarang, Jawa Tengah yang dipimpin oleh Brigadir Bethell.
Oleh pihak Indonesia, Bethell diperbolehkan untuk mengurus pelucutan pasukan Jepang.

Halaman:

Editor: Sam Legowo


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah