Sejarah Perjuangan Kapitan Pattimura Membela Rakyat Maluku dari Kekejaman Belanda

- 23 Mei 2024, 19:52 WIB
Sejarah Perjuangan Kapitan Pattimura Membela Rakyat Maluku dari Kekejaman Belanda
Sejarah Perjuangan Kapitan Pattimura Membela Rakyat Maluku dari Kekejaman Belanda /ilustrasi/

Malanghits.com - Apakah pernah kamu mendengar nama Pattimura? Pattimura merupakan nama salah satu pahlawan nasional dari Maluku.

Nama Patimura kemudian diabadikan menjadi nama universitas, bandar udara, bahkan diabadikan menjadi gambar dalam uang pecahan Rp1.000 yang pernah diterbitkan oleh Bank Indonesia.

Profil Kapitan Pattimura

Baca Juga: Sejarah Proklamasi Haria, Perjuangan Pattimura dan Rakyat Maluku Mengusir Penjajah

Kapitan Pattimura atau Patimura ialah pahlawan nasional Indonesia yang berasal dari Haria, Saparua, Maluku.

Terlahir pada 8 Juni 1783 di Saparua dengan nama asli Thomas Matulessy atau Thomas Matulessia.

Orangtuanya ialah Frans Matulessia dan Fransina Tilahoi. Dia memiliki seorang adik laki-laki bernama Yohanis.

Baca Juga: Mengenal Sejarah Hari Raya Waisak Sebagai Bentuk Mengenang Parinirvana Buddha Gautama

Menurut I.O. Nanulaitta, dikutip dari Historia.id, keluarga Matulessia beragama Kristen Protestan.

Sejarah perjuangan Pattimura

Halaman:

Editor: Jingga Almadea


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah