Terdampak Letusan Gunung Ruang, Ratusan Rumah dan Fasilitas Publik Alami Kerusakan

- 21 April 2024, 19:34 WIB
Terdampak Letusan Gunung Ruang, Ratusan Rumah dan Fasilitas Publik Alami Kerusakan
Terdampak Letusan Gunung Ruang, Ratusan Rumah dan Fasilitas Publik Alami Kerusakan /ilustrasi/

Termasuk, 31 orang warga Desa Lesah, yang menjadi pasien Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tagulandang di Batuline, Kepulauan Sitaro yang dievakuasi ke Gereja Betel Paninteang.

Baca Juga: Insiden Ledakan Kompresor di Mampang Prapatan Tewaskan Tujuh Orang, Salah Satunya Balita

BNPB pun mulai mengirimkan bantuan untuk memenuhi kebutuhan dasar bagi warga terdampak erupsi Gunung Ruang.

Bantuan tersebut antara lain berupa tenda pengungsi lima unit, tenda keluarga 100 unit, tower penerangan empat unit, mesin generator diesel empat unit.

Sembako 300 paket, makanan siap saji 300 paket, peralatan antibakteri 300 paket, matras 300 lembar, selimut 300 lembar, kasur lipat 150 lembar.

Masker 300 boks, ranjang lipat atau velbed 50 unit, toilet portabel 10 paket, dan survival kit pengungsi 300 paket.***

Halaman:

Editor: Jingga Almadea

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah