Sambut Nataru, Ditlantas Polda Jawa Timur Gelar Operasi Lilin Semeru 2023

- 12 Desember 2023, 06:01 WIB
Sambut Nataru, Ditlantas Polda Jawa Timur Gelar Operasi Lilin Semeru 2023
Sambut Nataru, Ditlantas Polda Jawa Timur Gelar Operasi Lilin Semeru 2023 /

Baca Juga: Niko Al Hakim Buka Suara Usai Video Debat Dengan Rachel Vennya Tersebar

Namun demikian kata AKBP Lukman Cahyono, kendaraan – kendaraan tersebut juga harus dilengkapi dengan surat muatan dengan beberapa ketentuan, yakni, diterbitkan oleh pemilik barang yang diangkut, surat muatan yang berisi keterangan jenis barang tujuan serta nama alamat pemilik barang.

“Harus disertai surat muatan yang ditempelkan di kaca depan,”kata AKBP Lukman.

Pembatasan angkutan pada libur Natal 2023 dan tahun baru 2024 ini adalah demi terwujudnya keamanan,keselamatan,ketertiban dan kelancaran lalulintas (Kamseltibcarlantas) dikarenakan pada libur Nataru volume lalulintas diprediksi akan meningkat.

“Ini untuk antisipasi kemacetan dan demi terwujudnya Kamseltibcarlantas karena mobilitas Masyarakat pada libur Nataru biasanya akan meningkat,” pungkas AKBP Lukman Cahyono.***

Halaman:

Editor: Allegra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah