Oatmeal, Makanan Sehat Dengan Berbagai Khasiat, Kenali Beragam Manfaat Baiknya Bagi Tubuh

- 31 Maret 2024, 20:18 WIB
Oatmeal, Makanan Sehat Dengan Berbagai Khasiat, Kenali Beragam Manfaat Baiknya Bagi Tubuh
Oatmeal, Makanan Sehat Dengan Berbagai Khasiat, Kenali Beragam Manfaat Baiknya Bagi Tubuh /ilustrasi/

Malanghits.com - Oatmeal merupakan salah satu asupan bergizi yang baik untuk dikonsumsi sehari-hari.

Salah satu manfaat oatmeal adalah memberikan efek kenyang yang lebih lama, sehingga dapat membantu menjaga berat badan ideal.

Khasiat inilah yang membuat oatmeal dijadikan sebagai makanan andalan para pelaku diet.

Baca Juga: Kista Ovarium, Kenali Gejala, Penyebab dan Cara Pencegahannya

Saat menjalani ibadah puasa, tubuh manusia membutuhkan asupan yang tepat untuk dijadikan sebagai sumber energi.

Sementara, tidak semua orang dapat mengonsumsi makanan berat saat sahur maupun berbuka.

Mungkin sebagian dari Anda sedang menjalankan program diet atau sekedar menjaga kondisi berat badan supaya stabil.

Baca Juga: Mengenal Berbagai Gejala Kolesterol Tinggi yang Harus Diwaspadai

Salah satu cara dan opsi yang cukup tepat adalah dengan mengonsumsi oatmeal. Oatmeal memiliki kandungan serat dan nilai karbohidrat yang cukup tinggi.

Hal ini yang membuat siapapun yang mengonsumsinya, akan terasa kenyang lebih lama walaupun dikonsumsi dalam jumlah yang sedikit.

Halaman:

Editor: Jingga Almadea


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah