Liposuction, Waspadai Risiko Efek Sampingnya

- 28 Mei 2024, 19:17 WIB
Liposuction, Waspadai Risiko Efek Sampingnya
Liposuction, Waspadai Risiko Efek Sampingnya /ilustrasi/

Malanghits.com - Liposuction atau yang lebih populer di sebut dengan sedot lemak adalah cara instan untuk menghilangkan sebagian timbunan lemak dalam tubuh.

Meski prosedur sedot lemak dinilai aman, tentu saja terdapat risiko efek samping yang dapat muncul dari prosesnya.

Penasaran dengan risiko apa saja yang dapat terjadi? Yuk ketahui fakta medisnya di sini!

Baca Juga: Obesitas Pada Anak Dapat Memicu Komplikasi Penyakit Kenali Ciri-Ciri dan Penyebabnya

Risiko Sedot Lemak

Ada beberapa risiko dari sedot lemak, antara lain:

1. Masalah pada Organ Tubuh

Munculnya berbagai masalah pada organ tubuh dapat terjadi akibat pergeseran dalam tingkat cairan ketika adanya cairan yang disuntik ke dalam, atau dihisap ke luar.

Baca Juga: Mengenal Diabetes Pada Anak, Orangtua Wajib Tahu Gejala Awalnya

Masalah atau gangguan tersebut dapat terjadi pada berbagai organ, seperti jantung, paru-paru, dan ginjal.

Halaman:

Editor: Allegra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah