Serai dan Madu, 2 Bahan Herbal yang Ampuh Mengatasi Berbagai Penyakit Kronis Salah Satunya Batu Empedu

- 15 Februari 2024, 10:02 WIB
Serai dan Madu, 2 Bahan Herbal yang Ampuh Mengatasi Berbagai Penyakit Kronis Salah Satunya Batu Empedu
Serai dan Madu, 2 Bahan Herbal yang Ampuh Mengatasi Berbagai Penyakit Kronis Salah Satunya Batu Empedu /

Malanghits.com, Serai merupakan salah satu herbal populer yang telah lama dikenal bisa membantu mengatasi beberapa penyakit.

Serai selain ampuh mengatasi beberapa penyakit, juga sering digunakan sebagai salah satu bumbu masakan.

Untuk mendapatkan khasiat dari rempah yang satu ini, Anda bisa mengolahnya dalam bentuk air rebusan.

Baca Juga: Kurangi Risiko Kanker, Dinkes Kota Tangerang Ajak Masyarakat Terapkan Pola Hidup Sehat

Salah satu penyakit yang dapat diatasi denga serai adalah Batu empedu.

Batu empedu atau gallstones adalah endapan cairan pencernaan yang mengeras yang dapat terbentuk pada kantung empedu.

Sementara itu, kantung empedu adalah organ kecil berbentuk buah pir di sisi kanan perut, tepat di bawah hati.

Baca Juga: Mengulas Segudang Manfaat Baik Belimbing Wuluh Untuk Kesehatan Tubuh

Kantung empedu menampung cairan pencernaan yang disebut empedu yang dilepaskan ke usus kecil.

Ukuran batu empedu berkisar dari sekecil sebutir pasir hingga sebesar bola golf.

Halaman:

Editor: Jingga Almadea


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah