Mengenal Perbedaan Burung Rajawali dan Elang, Dua Spesies Pemangsa Puncak di Dunia Burung

- 19 April 2024, 19:11 WIB
Mengenal Perbedaan Burung Rajawali dan Elang, Dua Spesies Pemangsa Puncak di Dunia Burung
Mengenal Perbedaan Burung Rajawali dan Elang, Dua Spesies Pemangsa Puncak di Dunia Burung /ilustrasi/

Hal tersebut akan membuat burung rajawali kesulitan untuk terbang dan paruhnya sudah mulai terjadi keretakkan.

Maka ia akan segera mencari tempat yang tinggi dan bersembunyi untuk mencabuti bulu-bulunya serta pematuki paruhnya ke batu hingga hancur.

Kemudian rajawali akan berdiam diri sekitar 6 bulan hingga ia kembali pulih dan dapat mencari makan lagi.

Baca Juga: Kucing Abyssinian, Salah Satu Ras Kucing Berbulu Pendek Tertua dari Zaman Mesir Kuno

Perbedaan Burung Rajawali dan Elang

Burung rajawali dan elang adalah dua burung yang seringkali disamakan karena memiliki beberapa kesamaan fisik dan perilaku.

Namun, sebenarnya ada beberapa perbedaan signifikan antara kedua burung ini.

Berikut ini adalah penjelasan yang lengkap mengenai perbedaan burung rajawali dan elang:

1. Habitat

Burung rajawali umumnya hidup di daerah yang memiliki ketinggian yang tinggi seperti pegunungan atau tebing curam.

Halaman:

Editor: Reno Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah