Sejarah Kelam Hotel Terbengkalai Lembah Dieng Malang yang Menyimpan Sejuta Cerita Horor

- 6 Februari 2024, 09:31 WIB
Sejarah Kelam Hotel Terbengkalai Lembah Dieng Malang yang Menyimpan Sejuta Cerita Horor
Sejarah Kelam Hotel Terbengkalai Lembah Dieng Malang yang Menyimpan Sejuta Cerita Horor /

Suara teriakan minta tolong dan suara kuntilanak sering terdengar dari lantai dua hotel, menambah aura misteri yang menyelimuti tempat tersebut.

Kisah-kisah inilah yang menarik perhatian para penikmat sejarah dan pencinta hal-hal mistis untuk lebih menggali tentang Hotel Terbengkalai Lembah Dieng.

Hotel ini bukan hanya sekadar reruntuhan fisik, tetapi juga menjadi saksi bisu dari peristiwa sejarah yang kelam di Malang.

Meskipun kisahnya belum terungkap sepenuhnya, keberadaan Hotel Terbengkalai Lembah Dieng tetap menjadi topik pembicaraan dan objek penasaran di kalangan masyarakat dan wisatawan yang berkunjung ke Kota Malang.

Saat ini jadi tempat pemancingan ikan. Cukup dengan membayar tiket masuk sebesar 15 ribu rupiah, Anda bisa memasukinya.

Meski demikian, keberadaan lorong-lorong di dalam bangunan yang terdiri dari dua lantai itu tetap dipertahankan.

Sebenarnya, jika hotel ini jadi, tak terbayangkan betapa mewahnya menghiasi pinggiran barat Kota Malang. Cerita Seram, Horor, Mistis, Angker sangat lekat dengan Hotel tanpa nama di Lembah Dieng ini.***

Halaman:

Editor: Allegra


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah